Back To Top

Media Informasi Guru, Sarana perangkat Pembelajaran, Aplikasi Excel

Jumat, 06 Juli 2018

Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b

 Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b

Teman-teman operator yang berbahagia, Pada kesempatan kali mau berbagi pengalaman tentang penggunaan aplikasi PMP (Penjamin Mutu Pendidikan ) Pada Tahun ajaran 2016/2017 ini . Beberapa waktu yang lalu saya mencoba menginstall aplikasi PMP dan berhasil , tapi karena alasan tertentu akhir nya saya uniinstall dapodik dan PMP saya . kemudian saya install kembali , namun setelah saya install kembali dapodik dan PMP saya , timbul lah masalah , aplikasi saya tidak terhubung dengan dapodik seperti gambar dibawah ini :


 Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b


Setelah browsing saya menemukan cara , ternyata PMP hanya kompetibel dengan DAPODIK 2016.b akhir nya saya update dapodik saya ke v 2016.b , setelah itu ternyata tetap tidak bisa terhubung ,

setelah Seharian mencoba , akhir nya menemukan cara Untuk Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik v.1.4  Berikut cara nya :

  1. 1. Pastikan Aplikasi dapodik anda adalah v 2016.b , atau bisa anda Uniinstall dapodik dan install kembali dengan installer v 2016.b yang bisa anda download disini  ;
  2. 2. Registrasi dapodik anda baik offline maupun online, Tapi saya menyarankan lebih baik registrasi offline; 
  3. 3. Setelah anda install DAPODIK 2016.b dan sudah teregistrasi, harus sudah versi tersebut ya. kemudian install aplikasi PMP 1.4 yang anda bisa download disini ;
  4. 3. Setelah semua nya terinstall dengan baik, insyallah PMP anda sudah bisa terhubung dan dapat dijalankan dengan baik ;
Sekian Postingan kali ini , semoga dapat membantu meringan kan masalah yang di hadapi teman teman operator sekolah.


Itu tadi adalah Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b

baik Sekianlah artikel Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Mengatasi Masalah PMP Tidak Terhubung Dengan Dapodik 2016.b dengan alamat link http://berkaskurikulum13.blogspot.com/2018/07/cara-mengatasi-masalah-pmp-tidak.html