Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2016
Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013
Revisi Terbaru Tahun 2016
Revisi Terbaru Tahun 2016
Buku siswa merupakan buku panduan sekaligus buku aktivitas yang akan memudahkan para siswa terlibat aktif dalam pembelajaran. Buku siswa didesain penuh gambar dan warna untuk menstimulasi imajinasi dan minat siswa. Buku siswa dilengkapi dengan penjelasan lebih rinci tentang isi dan penggunaan sebagaimana dituangkan dalam Buku Panduan Guru.
Kegiatan pembelajaran yang ada di buku siswa lebih merupakan contoh kegiatan yang dapat dipilih guru dalam melaksanakan pembelajaran. Guru diharapkan mampu mengembangkan ide-ide kreatif lebih lanjut dengan memanfaatkan alternatifalternatif kegiatan yang ditawarkan di dalam Buku Panduan Guru, atau mengembangkan ide-ide pembelajaran sendiri.
Buku Kelas III terdiri dari empat tema. Setiap tema terdiri dari empat subtema. Tiap subtema diuraikan ke dalam enam pembelajaran. Satu pembelajaran dialokasikan untuk satu hari. Penjelasan lebih rinci tentang aktivitas pembelajaran dituangkan pada Buku Panduan Guru. Struktur penulisan buku semaksimal mungkin diusahakan memfasilitasi pengalaman belajar yang bermakna yang diterjemahkan melalui subjudul berdasarkan pendekatan saintifik sebagai berikut:
- Mengamati: Ayo mengamati, Ayo membaca
- Mencoba: Ayo mencoba, Ayo berlatih, Ayo berkreasi, Ayo bernyanyi, Ayo menari, Ayo bermain peran
- Menalar: Ayo berdiskusi
- Mengomunikasikan : Ayo bercerita, Ayo menulis.
ini bersifat serba-mencakup (self contained) agar dapat digunakan oleh siswa secara mandiri di rumah. Buku siswa berbasis kegiatan (activity based) sehingga memungkinkan bagi siswa dan guru untuk melengkapi dan memperjaya materi dari berbagai sumber. Di setiap akhir pembelajaran, terdapat kolom untuk orang tua dengan subjudul Kegiatan Bersama Orang Tua. Kolom ini berisi aktivitas belajar yang dapat dilakukan siswa bersama orang tua di rumah. Orang tua diharapkan terlibat aktif dalam proses belajar siswa sesuai dengan pengalaman yang dimilikinya. Pada setiap akhir subtema terdapat lembar refleksi diri dengan ikon “Sekarang Aku Bisa”. Lembar ini merupakan penilaian pada diri sendiri yang bertujuan membantu siswa dan guru mengetahui apa yang telah dicapai dan apa yang harus ditingkatkan.
Download Buku Siswa Kelas 1 SD Tema 3 Kegiatanku Revisi Terbaru
Demikianlah yang dapat kami bagikan, semoga dengan adanya artike mengenai Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2016, semoga dapat membantu bapak ibu guru
Itu tadi adalah Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2016
baik Sekianlah artikel Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2016 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Buku Siswa Kelas 1 SD Tema III Kegiatanku Kurikulum 2013 Revisi Terbaru Tahun 2016 dengan alamat link http://berkaskurikulum13.blogspot.com/2017/07/buku-siswa-kelas-1-sd-tema-iii.html